Dukung YM Sebagai Korban Kekerasan Agar Mendapat Keadilan

Dukung YM Sebagai Korban Kekerasan Agar Mendapat Keadilan

Dimulai
3 Juli 2022
Tanda tangan: 152Tujuan Berikutnya: 200
Dukung sekarang

Alasan pentingnya petisi ini

Dimulai oleh Empu Puan

YM, seorang gadis usia 15 tahun asal Desa Taluduyunu, Kecamatan Buntulia, Kabupaten Pohuwato, Gorontalo, yang baru-baru ini mendapat perlakuan kekerasan fisik dari ayah tiri dan ibu kandungnya. YM butuh dukungan dari kita semua untuk menjawab tudingan yang dilontarkan oleh pihak terduga pelaku yang menuduh dan memfitnah YM untuk menyembunyikan perbuatan tidak terpuji itu. Ayo, beri dukungan untuk YM agar YM mendapat keadilan yang semestinya.

Dukung sekarang
Tanda tangan: 152Tujuan Berikutnya: 200
Dukung sekarang